Jumat, 03 Mei 2024

Breaking News

  • Catatan Banjir Terparah, Bupati Zukri: Ini Harus jadi Perhatian Pemerintah Pusat   ●   
  • Jalan Sudirman Ujung Tergenang Banjir, PUPR Riau Turunkan Ekskavator Amfibi Bersihkan Parit   ●   
  • Akibat Galian IPAL, Jalan Ahmad Dahlan dan Balam Ujung Pekanbaru Ambruk   ●   
  • Berhasrat Ikut Pilgub Riau, Syamsurizal Incar Septina jadi Wakil

Pemerintahan
Kamis, 25 Agustus 2022 20:11 WIB
Sejumlah Fraksi di DPRD Riau menolak kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM) yang direncanakan pemerintah pusat. Fraksi PKS DPRS Riau, menyurati Fraksi PKS DPR RI agar rencana itu bisa dibatalkan pemerintah.

Kamis, 25 Agustus 2022 19:32 WIB
Wakil Presiden KH Ma'ruf Amin menjawab tentang rencana pemerintah terkait kenaikan harga BBM bersubsidi.

Kamis, 25 Agustus 2022 19:00 WIB
Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru berencana menaikkan tarif parkir tepi jalan umum dalam waktu dekat. Tarif yang saat ini untuk kendaraan roda dua Rp1.000, ke depan akan menjadi Rp2.000 untuk sekali parkir.

Kamis, 25 Agustus 2022 18:10 WIB
Tindaklanjuti Arahan Mendagri,
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau akan membentuk tim pemantauan penyaluran Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi solar, agar tidak disalahgunakan oleh oknum yang tak bertanggungjawab.

Kamis, 25 Agustus 2022 17:29 WIB
Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun menerima kunjungan kuasa hukum Abdul Hafizh yang dilaporkan oleh Kepala Dinas Bapenda Pekanbaru Zulhelmi Arifin ke Polda Riau.

Kamis, 25 Agustus 2022 16:23 WIB
Temui Pj Walikota Pekanbaru
Kuasa Hukum Abdul Hafizh yang dilaporkan oleh Kepala Dinas Bapenda Pekanbaru Zulhelmi Arifin ke Polda Riau, hari ini Kamis (25/8/2022) menemui Pj Walikota Pekanbaru, Muflihun.

Kamis, 25 Agustus 2022 15:15 WIB
DPRD Pekanbaru menilai bahwa Pasar Wisata atau Pasar Bawah sudah bukan kewenangan Pemko Pekanbaru untuk mengelola, dikarenakan PT Ali Akbar Sejahtera sudah diumumkan sebagai pemenang tender pada 7 Juni 2022.

Kamis, 25 Agustus 2022 14:15 WIB
Pengelolaan dan pelayanan parkir berbayar di Mall Vaksinasi Riau dikeluhkan oleh masyarakat yang berkunjung di mall vaksinasi Riau, jalan Melur, kota Pekanbaru tersebut.

Kamis, 25 Agustus 2022 12:17 WIB
Wakil Presiden (Wapres), KH Ma'ruf Amin resmi melaunching Bank Riau Kepri (BRK) Syariah, di Ballroom Menara Dang Merdu Kantor BRK Syariah Pusat, Jalan Sudirman Pekanbaru, Kamis (25/8/2022).

Kamis, 25 Agustus 2022 11:12 WIB
Anggota Komisi VI DPR RI Rieke Diah Pitaloka menilai seharusnya harga Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi seharusnya tidak naik karena alokasi anggaran di APBN untuk subsidi energi jumlahnya naik.

Kamis, 25 Agustus 2022 10:47 WIB
Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Zainal Arifin mengatakan, bahwa saat ini vaksin keempat atau vaksin booster kedua masih dibatasi hanya untuk tenaga kesehatan dan belum untuk masyrakat umum.

Kamis, 25 Agustus 2022 10:08 WIB
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pelalawan bertindak tegas terhadap peristiwa yang menjerat oknum Camat Pangkalan Lesung. Salah bentuk tindakan adalah dengan cara menonaktifkan oknum camat dari jabatannya, untuk sementara waktu.  

Kamis, 25 Agustus 2022 09:48 WIB
Kurikulum Anti Narkoba Dinilai Gagal
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau membantah penerapan kurikulum anti narkoba di satuan pendidikan menengah dan pendidikan khusus merupakan kegagalan pemerintah.

Kamis, 25 Agustus 2022 07:20 WIB
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian memerintahkan pemerintah daerah (pemda) untuk mengawasi pengusaha yang memainkan bahan bakar minyak (BBM) subsidi.

Kamis, 25 Agustus 2022 07:01 WIB
Menteri Keuangan Sri Mulyani ingin merombak skema dana pensiun bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) dari pay as you go menjadi skema fully funded.

Rabu, 24 Agustus 2022 21:55 WIB
Mantan Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau Yan Prana Jaya Indra Rasyid bebas dari Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Pekanbaru, Rabu (24/8/2022). Yan Prana mendapatkan pembebasan bersyarat.

Rabu, 24 Agustus 2022 21:48 WIB
Wakil Presiden (Wapres) RI, KH Ma'ruf Amin malam ini tidak ada agenda khusus dengan Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar atau Forkopimda Riau.

Rabu, 24 Agustus 2022 18:41 WIB
Mall Vaksinasi Riau yang dibuka sejak 11 Agustus lalu, beberapa hari belakangan sudah menerapkan sistem pendaftaran secara online. Masyarakat bisa menentukan waktu mulai dari sehari sampai tiga hari melakukan vaksinasi setelah daftar online.

Rabu, 24 Agustus 2022 17:37 WIB
epala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) Riau, M Edy Afrizal mengatakan, terhitung mulai 1 Januari 2022 sampai hari ini Rabu, 24 Agustus 2022, sudah 1.188,17 hektare lahan terbakar di Riau.

Rabu, 24 Agustus 2022 16:36 WIB
Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar launching Integrasi Pendidikan Anti Narkoba (IPAN) pada Kurikulum Sekolah bersama Kepala BNN RI, Kamis (24/8/2022) di Gedung Daerah Riau.

Rabu, 24 Agustus 2022 15:46 WIB
Jadwal pelaksanaan Vaksinasi Merdeka yang seyogyanya akan digelar tanggal 23 Agustus lalu diundur hingga Senin (29/8/2022) pekan depan.

Rabu, 24 Agustus 2022 15:31 WIB
Kanker serviks  dan kanker payudara merupakan salah satu penyebab  kematian perempuan. Guna menekan dan mencegah penyakit mematikan tersebut, Dinas Kesehatan melakukan Pertemuan Penguatan Sistem Deteksi Dini Kanker Serviks  dan Payudara pada Ulusia 30 s/d 50 tahun.

Rabu, 24 Agustus 2022 15:04 WIB
Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) RI Komisaris Jenderal Polisi Petrus R Golose mengingatkan kepada pemerintah dan masyarakat Riau untuk berperang terhadap narkotika.

Rabu, 24 Agustus 2022 14:43 WIB
DPRD Kota Pekanbaru mempertanyakan kepada Disperindag dan PT Agung Rafa Bonai terkait lambatnya proges pembangunan Pasar Induk Pekanbaru.

Rabu, 24 Agustus 2022 14:35 WIB
Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) RI, Komjen Pol Petrus Reinhard Golose memberi apresiasi kepada Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar dan jajaran yang telah menciptakan inovasi Integrasi Pendidikan Anti Narkoba (IPAN) pada Kurikulum Satuan Pendidikan Menengah dan Pendidikan Khusus di Provinsi Riau.

Rabu, 24 Agustus 2022 13:55 WIB
Anggota DPRD Kota Pekanbaru, Hamdani menolak dengan tegas terkait kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi jenis Pertalite dan Solar yang bakal diumumkan pemerintah dalam waktu dekat.

Rabu, 24 Agustus 2022 13:42 WIB
Terkait rencana kenaikan tarif parkir di Kota Pekanbaru, Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun telah meminta pihak dinas terkait dalam hal ini Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru untuk melakukan kajian bersama dengan DPRD Kota Pekanbaru.

Rabu, 24 Agustus 2022 13:18 WIB
Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar merasa prihatin di Riau ada anak di bawah umur menjadi pemakai narkoba, bahkan jadi pengedar barang haram itu.

Rabu, 24 Agustus 2022 13:08 WIB
Sistem Bank Riau Kepri (BRK) sudah resmi beralih dari konvensional menjadi syariah, sejak Senin (22/8/2022). Seluruh transaksi dan sistem perbankan yang akan dijalankan BRK ke depan sudah berbasis syariah.

Rabu, 24 Agustus 2022 12:53 WIB
Pihak sekolah diingatkan untuk tidak abai dalam mengawasi peserta didik dalam menerapkan Protokol Kesehatan (Prokes) saat pembelajaran berlangsung.

Rabu, 24 Agustus 2022 12:32 WIB
Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) RI Komisaris Jenderal Polisi Petrus R Golose mengapresiasi pemerintah Provinsi Riau yang menolak legalisasi ganja, Rabu (24/8/2022).

Rabu, 24 Agustus 2022 12:17 WIB
Dijadwalkan Wakil Presiden (Wapres) RI, KH Ma'ruf Amin hari ini, Rabu (24/8/2022) sore tiba di Pekanbaru, Provinsi Riau dalam rangka kunjungan kerja (Kunker).   

Rabu, 24 Agustus 2022 12:05 WIB
Masih adanya Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru yang belum melaporkan soal berapa jumlah aset mobil dinas ke Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru diduga karena banyaknya aset yang masih dikuasai oleh beberapa oknum pejabat.

Rabu, 24 Agustus 2022 10:23 WIB
Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau, SF Hariyanto melantik 71 pejabat fungsional di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau, Rabu (24/8/2022), di Gedung Daerah Riau, Jalan Diponegoro Pekanbaru.

Rabu, 24 Agustus 2022 09:18 WIB
Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun mengatakan proyek Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) menjadi salah satu penyebab banjir di Kota Pekanbaru.  

Selasa, 23 Agustus 2022 22:22 WIB
Anggota DPR RI Dapil Riau, Syamsurizal mengatakan, jika dikemas dengan baik event Drag Race bisa menjadi salah satu pendongkrak meningkatnya kunjungan wisata di Riau.

Selasa, 23 Agustus 2022 21:47 WIB
Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar meminta perusahaan dan badan usaha yang beroperasi di Provinsi Riau untuk mendukung percepatan pelaksanaan vaksinasi Covid-19, khususnya bagi seluruh tenaga kerja atau karyawan.

Selasa, 23 Agustus 2022 21:32 WIB
Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun menargetkan pada bulan Desember, sentra Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang beralamat di Jalan Arifin Achmad sudah mulai beroperasi.

Selasa, 23 Agustus 2022 21:19 WIB
Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun direncanakan akan membuka langsung event Sungai Sibam Expo 2022 Rabu (24/8/2022). Nantinya acara ini akan digelar dari tanggal 24-28 Agustus 2022.

Selasa, 23 Agustus 2022 21:02 WIB
Jika tidak ada aral melintang, dalam pekan ini Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Pekanbaru akan melakukan perbaikan jalan Suka Karya, Panam.

Selasa, 23 Agustus 2022 18:37 WIB
Anggota DPRD Provinsi Riau dari daerah pemilihan Indragiri Hilir (Inhil), Septina Primawati, melaksanakan reses masa sidang II Mei-Agustus Tahun 2022. Ada beberapa keluhan masyarakat yang ditampung politisi Partai Golkar itu.

Selasa, 23 Agustus 2022 17:42 WIB
Kegiatan ini dilaksanakan selama tiga hari berturut-turut yakni dari tanggal 23 hingga 25 Augustus 2022.

Selasa, 23 Agustus 2022 16:40 WIB
Penjabat Bupati Kampar Dr H Kamsol MM ditunjuk sebagai Ketua Umum Dewan Pimpinan Daerah Asosiasi Desa Kreatif Indonesia (ADKI) Provinsi Riau.

Selasa, 23 Agustus 2022 15:36 WIB
Penghapusan data Surat Tanda Nomor Kendaran (STNK) bagi kendaraan yang mati pajak 2 tahun akan segera diberlakukan di Riau. Namun sebelum kebijakan itu diterapkan, terlebih dahulu pemerintah setempat akan melakukan sosialisasi kepada masyarakat.   

Selasa, 23 Agustus 2022 14:56 WIB
Dari target 5.552.581 penduduk Riau yang akan menerima vaksin di setiap dosisnya, saat ini tingkat vaksinasi booster baru mencapai 21,21 persen.  

Selasa, 23 Agustus 2022 13:51 WIB
Terhitung sejak 31 Juli hingga 23 Agustus, kasus kematian akibat Covid-19 di Provinsi Riau sebanyak 11 orang dalam dua bulan terakhir.  

Selasa, 23 Agustus 2022 13:44 WIB
Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru Muflihun mengatakan hingga saat ini ternyata masih ada 8 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemko Pekanbaru yang belum melaporkan data mobil dinas (Mobdin).

Selasa, 23 Agustus 2022 13:32 WIB
Bank Indonesia (BI) diminta untuk memaksimalkan sosialisasi terkait telah beredarnya pecahan uang Rupiah kertas desain baru tahun emisi 2022.  

Selasa, 23 Agustus 2022 12:12 WIB
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau hari ini direncanakan akan melantik pejabat eselon III dan IV di dua Organisasi Perangkat Daerah (OPD).   

Selasa, 23 Agustus 2022 11:52 WIB
Kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Provinsi Riau diprediksi akan mengalami kenaikan sampai empat minggu ke depan. Kenaikan kasus disebabkan sub varian Omicron.

Senin, 22 Agustus 2022 21:15 WIB
Gubri Syamsuar mengutarakan bahwa rakor ini merupakan upaya sinergi penyelesaian permasalahan sengketa tanah adat dan ulayat guna memberikan kepastian hukum atas penguasaan tanah oleh masyarakat adat.

Senin, 22 Agustus 2022 20:27 WIB
Warga Jalan Suka Karya atau jalan Kualu Panam mengeluhkan jalan rusak. Kondisi tersebut sudah berlangsung cukup lama dan semakin lama semakin parah.

Senin, 22 Agustus 2022 19:01 WIB
Kunjungan warga Pekanbaru ke Mall Vaksinasi dan Imunisasi sudah mencapai 100 orang per hari. Padahal mal yang beralamat di Jalan Melur ini belum lama diresmikan, tepatnya tanggal 11 Agustus 2022 lalu.

Senin, 22 Agustus 2022 18:05 WIB
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau akan meningkatkan antisipasi untuk pencegahan penularan cacar monyet.

Senin, 22 Agustus 2022 17:55 WIB
Gara-gara Merekam Saat Rapat
Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Pekanbaru Zulhelmi Arifin, melaporkan anak buahnya bernama Abdul Hafizh ke Polda Riau.

Senin, 22 Agustus 2022 15:37 WIB
Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pekanbaru menyoroti video viral di acara Turnamen Golf Gubernur Riau Cup XXX yang digelar dalam rangka memeriahkan HUT ke-65 Provinsi Riau.

Senin, 22 Agustus 2022 15:25 WIB
Dalam waktu dekat, Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Pekanbaru akan segera turun ke lapangan melakukan pengecekan harga dan penyaluran gas elpiji 3 Kg di wilayah setempat.

Senin, 22 Agustus 2022 15:16 WIB
Kecam Video Biduan Seksi di Acara Tournament Golf
Video viral biduan seksi menari di atas meja pada acara Tournament Golf Gubernur Cup XXX Tahun 2022 yang digelar di Labersa membuat gaduh. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Riau menyayangkan terjadinya kegiatan seperti itu.

Senin, 22 Agustus 2022 14:40 WIB
Pengurus Golf Indonesia (PGI) Provinsi Riau meminta maaf kepada publik dan melayangkan surat permintaan maaf kepada Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar terkait video viral joget erotis pada acara penutupan turnamen Golf Piala Gubernur Riau XXX 2022, Ahad (21/8/2022) kemarin.

Senin, 22 Agustus 2022 14:24 WIB
Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) memanggil pihak Persatuan Golf Indonesia (PGI) Riau untuk meminta keterangan, terkait joget erotis dalam suatu acara cabang olahraga (cabor) tersebut.

cakaplah-mpr.jpeg
Jumat, 29 September 2023
Komisi II Usul Kementerian ATR/BPN dan KLHK Kolaborasi Selesaikan Redistribusi Tanah
Jumat, 29 September 2023
Setjen DPR Berikan Perhatian Terhadap Pensiunan Melalui P3S
Kamis, 28 September 2023
TikTok Shop Cs Dilarang, Ketua DPR Berharap Aturan Baru Ciptakan Keseimbangan Pasar Digital dan Konvensional
Kamis, 21 September 2023
Ancaman DBD Meningkat, Puan Dorong Sosialisasi Masif Tekan Risiko Kematian

MPR RI lainnya ...
Berita Pilihan
Selasa, 26 April 2022
DPRD Dukung Pemprov Riau Tindak Tegas PKS Nakal, Kalau Melanggar Cabut Izin !
Selasa, 26 April 2022
Polemik Rotasi AKD DPRD Riau, Sugeng Pranoto: Hari Kamis Paripurna
Selasa, 26 April 2022
Sikapi Turunnya Harga Sawit di Riau, Ini Upaya Gubri
Selasa, 26 April 2022
CPNS dan PPPK Baru di Rohul Dipastikan Tak Terima THR, Ini Sebabnya...
Selasa, 26 April 2022
Sambut Mudik Lebaran, HK Operasikan 2 Ruas JTTS, Termasuk Tol Pekanbaru-Bangkinang
Senin, 28 Maret 2022
Ibu Muda Ini Ditangkap Polisi Usai Simpan Narkotika di Kandang Anjing
Minggu, 27 Maret 2022
Polda Riau Tingkatkan Kasus Jembatan Selat Rengit Meranti ke Penyidikan
Selasa, 26 April 2022
PPKM Level 2 Kota Pekanbaru Berlanjut hingga 9 Mei
Selasa, 26 April 2022
Parisman: 10 Tahun Visioner yang Menenggelamkan Pekanbaru
Topik
Selasa, 07 November 2023
Riau Terima Penghargaan Bhumandala Award 2023
Senin, 12 Desember 2022
Kapolda Riau Resmikan Kantor Pelayanan Terpadu Polres Rohil di Bagansiapiapi
Selasa, 08 Januari 2019
Penerimaan Pajak Air Tanah Pekanbaru 2018 Meningkat
Minggu, 06 Januari 2019
Mega Training 'Magnet Rezeki'

CAKAPLAH TV lainnya ...
Kamis, 02 Mei 2024
Bagholek Godang Masyarakat Kampar di GOR Pekanbaru Dapat Dukungan Pemkab
Rabu, 01 Mei 2024
Pimpin Pengamanan Unras Hari Buruh 2024, Kapolres Siak AKBP Asep Sujarwadi Manfaatkan Inovasi Teknologi
Selasa, 30 April 2024
PT Musim Mas Raih Dua Penghargaan di Ajang Pelalawan Tax Award 2024
Selasa, 30 April 2024
Animo Warga Tinggi, Imigrasi Kelas ll TPI Bagansiapiapi Terus Tingkatkan Layanan Eazy Passport

Serantau lainnya ...
Minggu, 07 April 2024
Pererat Silaturahmi, Siwo PWI Riau Gelar Buka Bersama BJB dan PSSI
Kamis, 04 April 2024
5 Ide Resep Masakan Pakai Rice Cooker, Cocok untuk Anak Kos!
Kamis, 04 April 2024
Rekomendasi Fashion Wanita Zaman Sekarang
Jumat, 29 Maret 2024
Pengusaha Wanita di Riau Bagi-bagi Takjil Gratis kepada Pengguna Jalan

Gaya Hidup lainnya ...
Kamis, 02 Maret 2023
Wadah Menyalurkan Bakat, Ketua DPRD Riau Yulisman Hadiri Festival Musik Akustik di SMA Negeri 1 Pasir Penyu Inhu
Rabu, 01 Maret 2023
Rapat Paripurna, DPRD Provinsi Riau Umumkan Reses Masa Persidangan I Tahun 2023
Selasa, 28 Februari 2023
Kunjungi Kemendikbud, Komisi V DPRD Riau Bahas Persoalan PPDB
Kamis, 23 Februari 2023
Disdik Gelar Pelatihan Penguatan Profil Pelajar Pancasila Bagi Guru SD Se-Kota Pekanbaru

Advertorial lainnya ...
Kamis, 25 April 2024
Rekomendasi HP Samsung Terbaik di Harga 2 Jutaan, Apa Saja?
Sabtu, 20 April 2024
7 Keunggulan Samsung Galaxy S23 Ultra, Dapatkan di Blibli
Kamis, 29 Februari 2024
Telkomsel dan ZTE Wujudkan Pengalaman Gigabit yang Andal dan Efisien
Selasa, 20 Februari 2024
Samsung Hadirkan Galaxy S24 Series dengan Kecerdasan Software Canggih

Tekno dan Sains lainnya ...
Kamis, 18 April 2024
Ini Dia Manfaat Merawat Gigi, Yuk, Kunjungi Klinik Gigi Terdekat Sekarang!
Kamis, 22 Februari 2024
Pemula di Dunia Yoga? Inilah Panduan Cara Memilih Matras Yoga yang Tepat
Sabtu, 27 Januari 2024
Cegah Resistensi, Gunakan Obat Antibiotik dengan Bijak
Senin, 15 Januari 2024
14 Persiapan Penting Awal Kehamilan untuk Calon Ibunda dan Buah Hati

Kesehatan dan Keluarga lainnya ...
Kamis, 02 Mei 2024
Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Suska Riau Targetkan Akreditasi Unggul
Kamis, 25 April 2024
Politeknik Pengadaan Nasional Beri Diskon 30 Persen untuk Anak ASN, TNI dan Polri
Rabu, 24 April 2024
UMRI Resmikan Sekolah Pascasarjana Prodi Magister Manajemen dan Kewirausahaan
Rabu, 24 April 2024
Unilak Dukung Program Literasi Digital Sektor Pendidikan bagi Gen Z

Kampus lainnya ...
Rabu, 03 Mei 2023
Kompilasi Semarak Silaturahmi Satu HATI, CDN Bangkinang Santuni Anak Yatim
Rabu, 05 April 2023
Safari Ramadan, PT Musim Mas Salurkan Paket Sembako untuk Anak Yatim dan Fakir Miskin
Selasa, 04 April 2023
Telkomsel Siaga Rafi Sumbagteng Salurkan CSR untuk Panti Jompo bersama Dompet Dhuafa Riau
Jumat, 03 Maret 2023
Tingkatkan Kesehatan dan Budaya Lokal, Bank Mandiri Serahkan Bantuan ke Posyandu dan Grup Rebana

CSR lainnya ...
Jumat, 09 Februari 2024
Lika-liku 7 Perjalanan Asmara Ayu Ting Ting hingga Tunangan dengan Anggota TNI
Minggu, 28 Januari 2024
Huh Yunjin Bak Sehati Dengan Han So Hee Kala Cuma Pakai Dalaman Di Trailer LE SSERAFIM
Sabtu, 27 Januari 2024
Gigi Hadid dan Bradley Cooper Tak Sungkan Perlihatkan Kemesraan
Rabu, 24 Januari 2024
Park Ji-hyun Ungkap Persiapan Membinangi Drama Terbarunya

Selebriti lainnya ...

Terpopuler
Foto
Rabu, 09 Oktober 2019
Jadi Pimpinan DPRD Siak Dari Partai PAN, Ini Sosok Fairuz
Rabu, 09 Oktober 2019
Indra Gunawan Akan Berjuang Untuk Masyarakat dan Loyal Terhadap Partai
Rabu, 09 Oktober 2019
Ternando Jadi Anggota DPRD Siak Termuda dan Suryono Terpilih Dengan Suara Terkecil
Rabu, 09 Oktober 2019
Reaksi Pimpinan DPRD Siak Terkait PTPN V Buang Limbah Sembarangan

Parlementaria Siak lainnya ...
Senin, 14 Agustus 2023
Pengurus Masjid Nurul Ikhlas Kubang Minta Tunjuk Ajar ke Wagubri
Sabtu, 12 Agustus 2023
Gebyar Kandis Bersholawat Bakal Dihadiri Ribuan Jemaah NU
Senin, 31 Juli 2023
Mualaf Riau Butuh Pembinaan, Begini Caranya...
Sabtu, 29 Juli 2023
Mantan Wawako Pekanbaru, Ayat Cahyadi Turut Saksikan Pengukuhan Pengurus Masjid Al-Hamidah Rejosari

Religi lainnya ...
Selasa, 30 April 2024
Kepala BKPSDM Pekanbaru Ucapkan Selamat Atas Penabalan Gelar Adat Kepada Kajati Riau
Senin, 29 April 2024
Kepala BKPSDM Pekanbaru Apresiasi Pekanbaru Juara Umum Gelaran MTQ Tingkat Provinsi Riau
Jumat, 26 April 2024
Penerimaan CPNS dan PPPK Pekanbaru Dapat Persetujuan Prinsip dari Kemenpan RB
Senin, 22 April 2024
Kepala BKPSDM Ikut Semarakkan Pawai Taaruf MTQ Riau di Dumai

Galeri Foto lainnya ...
Indeks Berita
www www