Selasa, 30 April 2024

Breaking News

  • Catatan Banjir Terparah, Bupati Zukri: Ini Harus jadi Perhatian Pemerintah Pusat   ●   
  • Jalan Sudirman Ujung Tergenang Banjir, PUPR Riau Turunkan Ekskavator Amfibi Bersihkan Parit   ●   
  • Akibat Galian IPAL, Jalan Ahmad Dahlan dan Balam Ujung Pekanbaru Ambruk   ●   
  • Berhasrat Ikut Pilgub Riau, Syamsurizal Incar Septina jadi Wakil

Pemerintahan
Sabtu, 06 Agustus 2022 15:44 WIB
Seluruh elemen Masyarakat Kota Pekanbaru diimbau untuk mengibarkan bendera merah putih di lingkungan masing-masing pada tanggal 1 - 31 Agustus 2022. Hal ini dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) pada 17 Agustus 2022.

Sabtu, 06 Agustus 2022 12:42 WIB
Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Zainal Arifin mengatakan, bahwa pelaksanaan vaksin yang digelar tiap Ahad, di rumah vaksin depan Kantor Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Jalan Cut Nyak Dien Pekanbaru, efektif untuk meningkatkan capaian vaksin.

Sabtu, 06 Agustus 2022 09:10 WIB
Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru berencana menaikkan tarif parkir tepi jalan umum. Tarif yang saat ini untuk kendaraan roda dua Rp1.000, ke depan akan menjadi Rp2.000 untuk sekali parkir.

Sabtu, 06 Agustus 2022 08:24 WIB
Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu Melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) mulai mengimplementasikan Program Satu Data Indonesia (SDI) di Wilayah Kabupaten Rokan Hulu.

Jum'at, 05 Agustus 2022 21:36 WIB
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau akan memberikan anugerah gelar tokoh pejuang daerah yang berjasa terhadap di Provinsi Riau.

Jum'at, 05 Agustus 2022 20:49 WIB
Sebanyak 1.846 jemaah haji asal Provinsi Riau telah kembali ke tanah air setelah melaksanakan ibadah haji di tanah suci.

Jum'at, 05 Agustus 2022 19:01 WIB
Sebanyak 2.434 sapi milik 344 peternak di Provinsi Riau terpapar Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) hewan ternak.

Jum'at, 05 Agustus 2022 16:32 WIB
Keputusan Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu (Pemkab Rohul) menghapus syarat rekomendasi Lembaga Kerapatan Adat (LKA) Desa sebagai syarat Pencalonan Pilkades Serentak 2022, menuai kritikan.

Jum'at, 05 Agustus 2022 16:12 WIB
Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru akan mengubah kantor lama Badan Kesbangpol Pekanbaru yang berada di Jalan Arifin Achmad menjadi pusat Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Kota Pekanbaru.

Jum'at, 05 Agustus 2022 15:42 WIB
Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) terpaksa pending empat proyek fisik berupa pembangunan jalan yang membutuhkan material tanah timbun, di Tahun Anggaran (TA) 2022 ini. Pendingnya empat proyek ini, lantaran di Pelalawan belum memiliki izin galian C.

Jum'at, 05 Agustus 2022 15:22 WIB
Sejak dibuka 18 Juli lalu, sampai hari ini, Jumat (5/8/2022), petisi Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (Fitra) Riau, di change.org sudah ditandatangani ribuan orang.  

Jum'at, 05 Agustus 2022 13:07 WIB
Pemko Pekanbaru diminta untuk lebih mengoptimalkan layanan Bus Trans Metro Pekanbaru (TMP) daripada menaikkan harga tarif parkir bagi kendaraan.  

Jum'at, 05 Agustus 2022 12:40 WIB
Selain infrastruktur dan pendidikan, masalah fasilitas kesehatan juga menjadi keluhan masyarakat di Provinsi Riau. Terutama masyarakat yang berada di daerah-daerah terpencil, seperti di Kabupaten Kepulauan Meranti.  

Jum'at, 05 Agustus 2022 12:14 WIB
Capaian vaksinasi Covid-19 dosis pertama di Provinsi Riau mencapai 4.841.811 atau 100,03 persen, dari target 4.840.347 penduduk Riau.   

Jum'at, 05 Agustus 2022 11:39 WIB
Korlantas Polri akan mulai menerapkan plat kendaraan bermotor dasar putih tahun ini. Kemudian Korlantas juga bakal menerapkan aturan penghapusan data STNK yang mati pajak selama 2 tahun.

Jum'at, 05 Agustus 2022 10:47 WIB
Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru mewajibkan masyarakat di wilayah setempat untuk melakukan vaksinasi Booster. Nantinya, akan ada sanksi bagi masyarakat maupun ASN yang tidak melakukan vaksinasi booster.

Kamis, 04 Agustus 2022 22:45 WIB
Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru mendorong masyarakat di wilayah setempat untuk menciptakan makanan Beragam, Bergizi, Seimbang dan Aman (B2SA) berbasis sumber daya lokal.

Kamis, 04 Agustus 2022 22:34 WIB
DPRD Kabupaten Rokan Hulu menyepakati Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Pertanggungjawaban APBD 2021 menjadi Peraturan Daerah.

Kamis, 04 Agustus 2022 22:11 WIB
Bahas Rencana Kenaikan Tarif Parkir di FGD 
Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru menggelar kegiatan Forum Group Discussion (FGD) terkait pelaksanaan penyelenggaraan perparkiran di Kota Pekanbaru, Kamis (4/8/2022).

Kamis, 04 Agustus 2022 21:50 WIB
Pedagang Merasa Nyaman saat Berjualan,
Pasca sudah dikelola PT Ali Akbar Sejahtera (AAS), kondisi Pasar Wisata Pasar Bawah Pekanbaru kini membuat pedagang nyaman berjualan.

Kamis, 04 Agustus 2022 20:39 WIB
Kasus harian Covid-19 di Provinsi Riau terus mengalami peningkatan. Dimana hari ini terdapat penambahan 32 kasus baru.

Kamis, 04 Agustus 2022 20:25 WIB
Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar meminta dukungan semua stakeholder untuk meningkatkan produktivitas sektor pertanian di Provinsi Riau.

Kamis, 04 Agustus 2022 19:50 WIB
Jalan lintas Perawang-Pekanbaru tepatnya di area perkebunan PT SIR saat ini sedang dibangun. Jalan akses terdekat menuju Kabupaten Siak itu saat ini sedang diaspal.

Kamis, 04 Agustus 2022 19:27 WIB
PDPI cabang Riau mengatakan, ada cara agar pelaksanaan vaksinasi booster di Riau efektif. Salah satu adalah capaian vaksinasi booster pertama atau vaksin ketiga harus lebih dulu mencapai 50 persen.

Kamis, 04 Agustus 2022 17:54 WIB
DPRD Kota Pekanbaru mempertanyakan apakah Pj Walikota Muflihun bisa menerbitkan peraturan walikota (Perwako) apabila kenaikan tarif parkir memang benar diberlakukan.

Kamis, 04 Agustus 2022 16:57 WIB
Pemerintah Kabupaten Pelalawan menunjukkan taringnya, melakukan penyetopan dan penyegelan Pabrik Minyak Kelapa Sawit (PMKS) mini yang beroperasi di Desa Tambak Kecamatan Langgam.

Kamis, 04 Agustus 2022 16:20 WIB
Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Arifin Achmad Provinsi Riau mengklaim telah mengajukan mencairan insentif tenaga kesehatan (Nakes) bulan April ke Dinas Kesehatan (Diskes) Riau.

Kamis, 04 Agustus 2022 15:10 WIB
Kepala Dinas Kesehatan (Diskes) Kota Pekanbaru Zaini Rizaldi mengakui hingga saat ini masih banyak Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemko Pekanbaru yang enggan melakukan vaksinasi ketiga atau booster.

Kamis, 04 Agustus 2022 14:14 WIB
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Riau menanggapi soal adanya mantan narapidana atau napi yang ikut dalam seleksi Dewan Pendidikan Provinsi Riau.

Kamis, 04 Agustus 2022 13:49 WIB
DPRD Riau menggelar sidang paripurna laporan reses masa sidak pertama Januari-April, Kamis (4/8/2022). Dalam sidang itu diketahui persoalan yang paling banyak dikeluhkan masyarakat adalah soal infrastruktur.

Kamis, 04 Agustus 2022 12:49 WIB
Anggota Komisi III DPR, Nasir Djamil, mendesak aparat penegak hukum, khususnya Kejaksaan Agung (Kejagung) RI dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), untuk segera menangkap dan membawa pulang dari Singapura, Bos atau pemilik Darmex Group dan PT. Duta Palma Group, Surya Darmadi.

Kamis, 04 Agustus 2022 12:24 WIB
Masalah krusial di dunia pendidikan khususnya di Kota Pekanbaru adalah jumlah Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama (SLTP) dan Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) yang tidak sebanding

Kamis, 04 Agustus 2022 12:10 WIB
Sebanyak 446 Jamaah Haji Riau yang tergabung dalam kelompok terbang (Kloter) 7 BTH telah tiba di Embarkasi Haji Antara (EHA) Riau, Kamis (4/8/2022) sekitar pukul 03.00 WIB.

Kamis, 04 Agustus 2022 11:50 WIB
Beberapa hari terakhir ini sering terlihat antrean kendaraan di sejumlah SPBU yang ada di Kota Pekanbaru.

Kamis, 04 Agustus 2022 09:52 WIB
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau akan memperingati Hari Jadi ke-65 Provinsi Riau, yang jatuh pada 9 Agustus 2022 mendatang.

Kamis, 04 Agustus 2022 07:15 WIB
Staf Khusus Menteri BUMN Arya Sinulingga mengatakan dana untuk menambal pembengkakan proyek Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) akan berasal dari konsorsium pemegang saham dan pinjaman.

Rabu, 03 Agustus 2022 22:45 WIB
Tokoh Masyarakat Badak, Kelurahan Tuah Negeri, Kecamatan Tenayan Raya meminta Pemerintah Kota Pekanbaru agar berhati-hati dalam melaksanakan proses ganti rugi tanah yang terkena pelebaran Waduk yang dibangun di dekat perkantoran Tenayan Raya.

Rabu, 03 Agustus 2022 21:44 WIB
DPRD Provinsi Riau banyak menemukan masalah dalam penggunaan APBD tahun 2021. Pemerintah Provinsi (Pemprov) diminta agar melaporkan problem atau temuan secara berkala.

Rabu, 03 Agustus 2022 21:24 WIB
Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Riau, Herman memaparkan kejadian pertama Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Riau.

Rabu, 03 Agustus 2022 21:07 WIB
Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru mulai melakukan penanaman rumput di lapangan sepakbola Sport Center Tenayan Raya.

Rabu, 03 Agustus 2022 20:50 WIB
Tujuh eks pegawai Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Riau melaporkan pengurus KONI Riau yang baru ke Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Riau.

Rabu, 03 Agustus 2022 19:34 WIB
Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar menerima audensi Balai Bahasa Provinsi Riau dan Finalis Duta Bahasa Riau 2022, Rabu (3/8/2022) di Kediaman Gubernur Riau, Jalan Diponegoro Pekanbaru.

Rabu, 03 Agustus 2022 18:09 WIB
Kasus Covid-19 di Kota Pekanbaru terus mengalami kenaikan. Hingga saat ini total sudah ada 158 kasus aktif di Ibu Kota Provinsi Riau ini.

Rabu, 03 Agustus 2022 16:12 WIB
Tenaga kesehatan (Nakes) pasien Covid-19 di Provinsi Riau sudah tiga bulan belum menerima insentif dari pemerintah setempat.

Rabu, 03 Agustus 2022 15:38 WIB
Sebanyak 4 juta tenaga kesehatan (nakes) di seluruh Indonesia akan mendapat dosis keempat vaksin Covid-19 dalam waktu dekat.

Rabu, 03 Agustus 2022 15:14 WIB
Gubernur Riau, Syamsuar mengatakan, bahwa hari ini, Rabu (3/8/2022) dirinya mendapatkan informasi bahwa Wapres, Maruf Amin belum bisa menghadiri launching BRK Syariah yang semula dijadwalkan pada tanggal 10 Agustus mendatang.

Rabu, 03 Agustus 2022 14:16 WIB
Terhitung Januari sampai Juli 2022, seluas 1.060,85 hektare (Ha) lahan terbakar di Provinsi Riau terbakar. Termasuk kawasan Taman Nasional Tesso Nillo di Kabupaten Pelalawan.

Rabu, 03 Agustus 2022 13:55 WIB
Sebanyak 9 orang dari 448 jemaah haji Provinsi Riau yang tergabung dalam kelompok terbang (Kloter) 6 BTH atau Kloter 3 Embarkasi Haji Antara (EHA) Riau, yang sebelumnya hasil pemeriksaan tes Rapid Antigen-nya reaktif, akhirnya dinyatakan negatif Covid-19.

Rabu, 03 Agustus 2022 13:42 WIB
Gugatan Koalisi Sapu Bersih yang diinisasi oleh Wahana Lingkungan Hidup (Walhir) Riau, LBH Pekanbaru dan sejumlah organisasi peduli lingkungan, serta warga, memenangkan gugatan permasalahan sampah di Kota Pekanbaru.

Rabu, 03 Agustus 2022 13:32 WIB
Tunggu Hasil Swab PCR
Sebanyak 9 jemaah haji Kota Pekanbaru yang reaktif Covid-19 saat ini melakukan isolasi di rumah masing-masing. Sembilan jamaah haji ini sebelumnya melakukan test Rapid antigen saat tiba di Pekanbaru Rabu (3/8/2022) dan hasilnya reaktif Covid-19.

Rabu, 03 Agustus 2022 13:23 WIB
Pemerintah beberapa waktu lalu telah meresmikan Nomor Induk Kependudukan (NIK) berfungsi menjadi Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP), setelah RUU Harmonisasi Peraturan Perpajakan ditandatangi oleh Presiden Joko Widodo menjadi UU No. 7 tahun 2021.

Rabu, 03 Agustus 2022 12:58 WIB
Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Inhil, Yuspik mengatakan, bahwa saat ini bencana alam longsor di Desa Simpang Tiga, Kecamatan Enok, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Provinsi Riau yang terjadi sejak hari Ahad (31/7/2022), sudah tertangani dengan baik.

Rabu, 03 Agustus 2022 12:22 WIB
Tim Panitia Seleksi (Pansel) Pemilihan Anggota Dewan Pendidikan Provinsi Riau tidak mempersoalkan salah satu peserta yang lulus seleksi administrasi tahap II merupakan mantan narapidana (Napi).

Rabu, 03 Agustus 2022 12:07 WIB
Gugatan Koalisi Sapu Bersih yang diinisiasi oleh Wahana Lingkungan Hidup (Walhi) Riau, LBH Pekanbaru, dan sejumlah organisasi peduli lingkungan serta warga memenangkan gugatan permasalahan sampah yang berserakan di Kota Pekanbaru.

Rabu, 03 Agustus 2022 11:31 WIB
Untuk tahun 2022, Anggota DPR RI Fraksi PKS Dr. Syahrul Aidi Maazat sudah merealisasikan pembangunan yang berasal dari dana APBN sebesar Rp330 miliar. Dana itu disebar ke dalam beberapa program.

Rabu, 03 Agustus 2022 10:37 WIB
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Riau yang berencana melakukan studi banding (Stuban) ke luar negeri dipastikan tidak bisa berangkat lagi.  

Rabu, 03 Agustus 2022 09:06 WIB
Sebanyak 441 Jamaah Haji asal Kota Pekanbaru yang tergabung di Kloter 6 BTH telah mendarat di Ibu Kota Provinsi Riau, Rabu (3/8/2022). Seharusnya ada 442 jamaah yang hari ini tiba di Pekanbaru, namun 1 diantaranya meninggal dunia saat sedang berada di tanah suci pada Sabtu (23/7/2022) lalu.

Selasa, 02 Agustus 2022 21:49 WIB
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Riau meminta Pemerintah Provinsi (Pemprov) memanfaatkan aset. Sebab, ada potensi Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari aset yang dimiliki pemerintah jika dikelola dengan baik.

Selasa, 02 Agustus 2022 21:28 WIB
Kasus harian Covid-19 di Provinsi Riau meningkat tajam. Dimana hari ini terdapat penambahan 45 kasus baru.

Selasa, 02 Agustus 2022 21:18 WIB
Di UU 19 Tahun 2022,
Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menandatangani Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2022 tentang Provinsi Riau. Dalam UU tersebut Provinsi Riau disebutkan ‘menunjukkan karakter religius dan berbudaya sekaligus menjunjung tinggi adat istiadat masyarakat dan kelestarian lingkungan’.

cakaplah-mpr.jpeg
Jumat, 29 September 2023
Komisi II Usul Kementerian ATR/BPN dan KLHK Kolaborasi Selesaikan Redistribusi Tanah
Jumat, 29 September 2023
Setjen DPR Berikan Perhatian Terhadap Pensiunan Melalui P3S
Kamis, 28 September 2023
TikTok Shop Cs Dilarang, Ketua DPR Berharap Aturan Baru Ciptakan Keseimbangan Pasar Digital dan Konvensional
Kamis, 21 September 2023
Ancaman DBD Meningkat, Puan Dorong Sosialisasi Masif Tekan Risiko Kematian

MPR RI lainnya ...
Berita Pilihan
Selasa, 26 April 2022
DPRD Dukung Pemprov Riau Tindak Tegas PKS Nakal, Kalau Melanggar Cabut Izin !
Selasa, 26 April 2022
Polemik Rotasi AKD DPRD Riau, Sugeng Pranoto: Hari Kamis Paripurna
Selasa, 26 April 2022
Sikapi Turunnya Harga Sawit di Riau, Ini Upaya Gubri
Selasa, 26 April 2022
CPNS dan PPPK Baru di Rohul Dipastikan Tak Terima THR, Ini Sebabnya...
Selasa, 26 April 2022
Sambut Mudik Lebaran, HK Operasikan 2 Ruas JTTS, Termasuk Tol Pekanbaru-Bangkinang
Senin, 28 Maret 2022
Ibu Muda Ini Ditangkap Polisi Usai Simpan Narkotika di Kandang Anjing
Minggu, 27 Maret 2022
Polda Riau Tingkatkan Kasus Jembatan Selat Rengit Meranti ke Penyidikan
Selasa, 26 April 2022
PPKM Level 2 Kota Pekanbaru Berlanjut hingga 9 Mei
Selasa, 26 April 2022
Parisman: 10 Tahun Visioner yang Menenggelamkan Pekanbaru
Topik
Selasa, 07 November 2023
Riau Terima Penghargaan Bhumandala Award 2023
Senin, 12 Desember 2022
Kapolda Riau Resmikan Kantor Pelayanan Terpadu Polres Rohil di Bagansiapiapi
Selasa, 08 Januari 2019
Penerimaan Pajak Air Tanah Pekanbaru 2018 Meningkat
Minggu, 06 Januari 2019
Mega Training 'Magnet Rezeki'

CAKAPLAH TV lainnya ...
Senin, 29 April 2024
Mudahkan Pelayanan Masyarakat, Kejari Pekanbaru Luncurkan Si-PEKA
Senin, 29 April 2024
Golkar Meranti Gelar Halal Bihalal, Iskandar: Ini Ruang untuk Saling Bermaafan
Senin, 29 April 2024
Kampar Expo 2024 jadi Ajang Edukasi Industri Migas untuk Masyarakat dan Pelajar Riau
Senin, 29 April 2024
Bupati Karimun Hadiri Silaturahmi dan Tabalkan Ketum IWKK Pekanbaru Terpilih

Serantau lainnya ...
Minggu, 07 April 2024
Pererat Silaturahmi, Siwo PWI Riau Gelar Buka Bersama BJB dan PSSI
Kamis, 04 April 2024
5 Ide Resep Masakan Pakai Rice Cooker, Cocok untuk Anak Kos!
Kamis, 04 April 2024
Rekomendasi Fashion Wanita Zaman Sekarang
Jumat, 29 Maret 2024
Pengusaha Wanita di Riau Bagi-bagi Takjil Gratis kepada Pengguna Jalan

Gaya Hidup lainnya ...
Kamis, 02 Maret 2023
Wadah Menyalurkan Bakat, Ketua DPRD Riau Yulisman Hadiri Festival Musik Akustik di SMA Negeri 1 Pasir Penyu Inhu
Rabu, 01 Maret 2023
Rapat Paripurna, DPRD Provinsi Riau Umumkan Reses Masa Persidangan I Tahun 2023
Selasa, 28 Februari 2023
Kunjungi Kemendikbud, Komisi V DPRD Riau Bahas Persoalan PPDB
Kamis, 23 Februari 2023
Disdik Gelar Pelatihan Penguatan Profil Pelajar Pancasila Bagi Guru SD Se-Kota Pekanbaru

Advertorial lainnya ...
Kamis, 25 April 2024
Rekomendasi HP Samsung Terbaik di Harga 2 Jutaan, Apa Saja?
Sabtu, 20 April 2024
7 Keunggulan Samsung Galaxy S23 Ultra, Dapatkan di Blibli
Kamis, 29 Februari 2024
Telkomsel dan ZTE Wujudkan Pengalaman Gigabit yang Andal dan Efisien
Selasa, 20 Februari 2024
Samsung Hadirkan Galaxy S24 Series dengan Kecerdasan Software Canggih

Tekno dan Sains lainnya ...
Kamis, 18 April 2024
Ini Dia Manfaat Merawat Gigi, Yuk, Kunjungi Klinik Gigi Terdekat Sekarang!
Kamis, 22 Februari 2024
Pemula di Dunia Yoga? Inilah Panduan Cara Memilih Matras Yoga yang Tepat
Sabtu, 27 Januari 2024
Cegah Resistensi, Gunakan Obat Antibiotik dengan Bijak
Senin, 15 Januari 2024
14 Persiapan Penting Awal Kehamilan untuk Calon Ibunda dan Buah Hati

Kesehatan dan Keluarga lainnya ...
Kamis, 25 April 2024
Politeknik Pengadaan Nasional Beri Diskon 30 Persen untuk Anak ASN, TNI dan Polri
Rabu, 24 April 2024
UMRI Resmikan Sekolah Pascasarjana Prodi Magister Manajemen dan Kewirausahaan
Rabu, 24 April 2024
Unilak Dukung Program Literasi Digital Sektor Pendidikan bagi Gen Z
Sabtu, 06 April 2024
Rangkaian Ramadan Ceria Umri Berakhir, 5.000 Orang Terima Manfaat

Kampus lainnya ...
Rabu, 03 Mei 2023
Kompilasi Semarak Silaturahmi Satu HATI, CDN Bangkinang Santuni Anak Yatim
Rabu, 05 April 2023
Safari Ramadan, PT Musim Mas Salurkan Paket Sembako untuk Anak Yatim dan Fakir Miskin
Selasa, 04 April 2023
Telkomsel Siaga Rafi Sumbagteng Salurkan CSR untuk Panti Jompo bersama Dompet Dhuafa Riau
Jumat, 03 Maret 2023
Tingkatkan Kesehatan dan Budaya Lokal, Bank Mandiri Serahkan Bantuan ke Posyandu dan Grup Rebana

CSR lainnya ...
Jumat, 09 Februari 2024
Lika-liku 7 Perjalanan Asmara Ayu Ting Ting hingga Tunangan dengan Anggota TNI
Minggu, 28 Januari 2024
Huh Yunjin Bak Sehati Dengan Han So Hee Kala Cuma Pakai Dalaman Di Trailer LE SSERAFIM
Sabtu, 27 Januari 2024
Gigi Hadid dan Bradley Cooper Tak Sungkan Perlihatkan Kemesraan
Rabu, 24 Januari 2024
Park Ji-hyun Ungkap Persiapan Membinangi Drama Terbarunya

Selebriti lainnya ...

Terpopuler
Foto
Rabu, 09 Oktober 2019
Jadi Pimpinan DPRD Siak Dari Partai PAN, Ini Sosok Fairuz
Rabu, 09 Oktober 2019
Indra Gunawan Akan Berjuang Untuk Masyarakat dan Loyal Terhadap Partai
Rabu, 09 Oktober 2019
Ternando Jadi Anggota DPRD Siak Termuda dan Suryono Terpilih Dengan Suara Terkecil
Rabu, 09 Oktober 2019
Reaksi Pimpinan DPRD Siak Terkait PTPN V Buang Limbah Sembarangan

Parlementaria Siak lainnya ...
Senin, 14 Agustus 2023
Pengurus Masjid Nurul Ikhlas Kubang Minta Tunjuk Ajar ke Wagubri
Sabtu, 12 Agustus 2023
Gebyar Kandis Bersholawat Bakal Dihadiri Ribuan Jemaah NU
Senin, 31 Juli 2023
Mualaf Riau Butuh Pembinaan, Begini Caranya...
Sabtu, 29 Juli 2023
Mantan Wawako Pekanbaru, Ayat Cahyadi Turut Saksikan Pengukuhan Pengurus Masjid Al-Hamidah Rejosari

Religi lainnya ...
Senin, 01 April 2024
Satgas Saber Pungli Provinsi Riau Sosialisasikan Aplikasi Si Duli ke DPMPTSP Kota Pekanbaru
Kamis, 28 Maret 2024
Konsultasi tentang Pengawasan Berusaha Berbasis Risiko, DPRD Kota Batam ke DPMPTSP Kota Pekanbaru
Senin, 25 Maret 2024
Koordinasi dan Konsultasi tentang Promosi Penanaman Modal, DPMPTSP Indragiri Hilir Kunjungi MPP Kota Pekanbaru
Kamis, 21 Maret 2024
DPRD Kota Padang Panjang ke MPP Kota Pekanbaru untuk Konsultasi Tugas Pokok dan Fungsi

Galeri Foto lainnya ...
Indeks Berita
www www